AREA
SENSORIAL
- Area di mana tersedia alat-alat untuk kegiatan sensori-motor anak yang dirancang secara sistematis untuk kelima inderanya sehingga memungkinkan anak untuk memahami konsep baru melalui pengalaman indera serta latihan
- Alat-alat tersebut dirancang oleh Maria Montessori berdasarkan pengalaman dan hasil penelitian sendiri dan dipengaruhi oleh pemikiran para pendahulunya seperti Itard, Sequin dan Pestalozzi.
MENGAPA?
- Indera merupakan gerbang informasi tentang dunia kita
- Pemahaman akan dunia sekitar terbentuk melalui indera dan merupakan proses yang lambat terjadi selama masa kanak-kanak
- Kemampuan sensori erat kaitannya dengan perkembangan intelegensi anak
- Pada usia 0-6 tahun indera anak sedang dalam masa perkembangan yang pesat à pelatihan kemampuan indera sangat efektif
TUJUAN SENSORIAL
- Membantu anak mencapai kemampuan indera yang maksimal
- Mengembangkan rentang konsentrasi
- Intelegensi
- Persiapan tidak langsung untuk perkembangan bahasa, sains, musik dan matematika
PRINSIP DASAR AREA SENSORIAL
- Perkembangan intelegensi
- Inspirasi metodologi (membentuk pola berpikir runut/bertahap)
- Tiga periode pembelajaran
- Aspek pembelajaran
BAGAIMANA INDERA DAN INTELEGENSI BERKEMBANG?
- Adanya stimuli dan rangsangan yang menyentuh tubuh
- Rangsangan tersebut membentuk persepsi
- Seiring dengan perkembangan bahasa yang memberikan arti dan membantu terbentuknya
- Konsep, di mana permahaman terjadi
- Rentang perhatian anak yang pendek: perhatikan perubahan aktivitas atau istirahat
- Hindari alat yang kurang memberikan stimuli
- Hindari stimuli yang berlebihan: alat sederhana dan menarik, jumlah hanya satu, latar belakang netral, penempatan yang teratur
PEMIKIRAN YANG BERPENGARUH:
- JEAN ITARD: dalam merancang alat, isolasi indera dan presentasi diawali dengan stimulus kontras
- EDOUARD SEGUIN: melatih otot dan syaraf anak untuk penggunaan lebih jauh, 3 tahapan pembelajaran (three period lesson)
- PERIODE SENSITIF: pada usia 0-6 tahun anak merespon stimuli dengan penuh perhatian dan antusias
TIGA PERIODE PEMBELAJARAN (THREE PERIODS LESSON)
Hanya dilakukan jika anak sudah mengenal alat dengan baik
- Periode 1: secara terpisah/isolasi, mengasosiasikan persepsi indera dengan nama
- Periode 2: mengenali/menunjukkan objek yang sesuai dengan nama yag sudah dikenalkan
- Periode 3: mengingat/menyebutkan nama yang sesuai dengan objek yang sudah disebutkan namanya
CONTOH
Periode 1
Secara terpisah tunjukkan, sebutkan, “Ini merah”, minta anak untuk
mengulang, “Ini biru”, minta anak untuk mengulang
Periode 2
Ada merah dan biru, minta anak untuk menunjuk “Yang nama merah?”,
“yang mana biru?”
Periode 3
Secara terpisah, “Yang ini apa?” hanya dilakukan bila periode
2 sudah sempurna
ASPEK-ASPEK PENTING DALAM SENSORIAL
- Anak belajar secara bertahap, mulai dari yang sederhana menuju kompleks
- Isolasi setiap indera, kalau bisa
- Bila memungkinkan, adanya koreksi melekat dalam setiap alat
- Keterlibatan guru minimal, aktivitas anak maksimal
- Bahasa yang sesuai dengan presentasi digunakan à kemampuan bahasa meningkat
PERALATAN DI AREA SENSORIAL
- Setiap alat hanya ada satu
- Disusun dengan teratur dari yang sederhana sampai yang lebih kompleks
- Bila memungkinkan, adanya koreksi melekat dalam setiap alat
- Mendorong anak untuk teratur dan berpikir logis (menurut Piaget, terjadi pada usia 5-7 tahun) dan berdisiplin diri
- Menunjang perkembangan koordinasi otot/gerakan seperti mempersiapkan keahlian spesifik lainnya
- Persiapan langsung dan tidak langsung matematika, bahasa, sains, dan musik
Persiapan tidak langsung dilakukan sejak anak usia 2 tahun di AREA SENSORIAL
- Alat disusun dari kiri ke kanan
- Kegiatan dimulai dari kiri ke kanan
- Three Periods Lesson
- Papan kasar/halus (Touch Boards)
- Kotak Suara
- Geometric Cabinets
- VISUAL (Ukuran dan Dimensi)
- VISUAL (Warna dan Bentuk)
- TACTILE (Perabaan)
- AUDITORY (Pendengaran)
- OLFACTORY (Penciuman)
- GUSTATORY (Perasa)
CONTOH ALAT MONTESSORI STIMULI INDERA-SENSORIAL dapat dilihat di sini.
Referensi:
Modul Sensorial dan Teori Pendahuluan Stimuli Indera oleh Julia Ahmad
_________________________________________________________________________________________
_________________________________________________________________________________________
_________________________________________________________________________________________
_________________________________________________________________________________________
SENSORIAL AREA
- Areas where the apparatus for sensory-motor activities are systematically designed for the five senses so as to allow the child to understand new concepts through sensory experience and training
- Designed by Maria Montessori based on experience and the results of her own research and influenced by the ideas of her predecessors such as Itard, Sequin and Pestalozzi.
WHY?
- Sense is a gateway to information about our world
- An understanding of the world around is formed through the senses and is a slow process that occurs during childhood
- Sensory ability is closely related to the development of children's intelligence
- The senses of a child aged 0-6 years are in a period of rapid development
SENSORIAL PURPOSES
- Helping children achieve maximum sensory
- Developing a range of concentrations
- Improving Intelligence
- Preparing indirect development of language, science, music and mathematics
BASIC PRINCIPLES OF SENSORIAL AREA
- Development of intelligence
- Methodology inspiration (forming a systematic / gradual thinking)
- Three periods lesson
- Aspects of learning
HOW THE SENSES AND INTELLIGENCE GROWING
- The existence of stimuli and stimuli that touch the body
- These stimuli shape perception
- Along with the development of language that gives meaning and help the formation of the concept, where understanding occurred
THINGS THAT NEED TO BE CONSIDERED TO CONDUCT SENSORIAL
TRAINING
- Children have short attention span: change activity or rest
- Avoid apparatus that do not provide stimuli
- Avoid excessive stimuli : use simple and attractive tool, provide only one set, give neutral background, place orderly
INFLUENCE THOUGHT
- Jean Itard: designed sensory isolation and presentation begins with stimulus contrast
- Edouard SEGUIN: training child’s muscles and nerves for further activities, 3 stages of learning (three period lesson)
- THE SENSITIVE: at the age of 0-6 years old, children respond to stimuli attentively and enthusiasticly
THREE PERIOD LESSON
Only be done if the child is familiar with the apparatus properly
- Period 1: separate / isolation, sensory perception associate with the name
- Period 2: recognize / show the corresponding object with the name already introduced
- Period 3: remember / name that corresponds to an object that has been named
EXAMPLE
Period 1
Show, mentioned, "This is red", ask the child to
repeat, "This blue", ask the child to repeat
Period 2
There are red and blue, ask the child to point to "Which
is red?", "Which is blue?"
Period 3
Separately, "What's this one?" Done only when
period 2 is mastered.
KEY ASPECTS IN SENSORIAL
- Children learn in stages, ranging from the simple to the complex
- If possible, isolate every sense
- A correction is inherent in each tool
- The teacher involvement is minimum, maximize children activity
- The language used in accordance with the presentation should increase language skills
APPARATUS IN THE SENSORIAL AREA
- Each tool is only one
- Compiled regularly from the simple to the more complex
- Whenever possible, a correction is inherent in each tool
- Encouraging children to use systematic and logical thinking (according to Piaget, occurred at the age of 5-7 years) and self-disciplined
- Supporting the development of muscle coordination / movement skills to prepare other specific skills
- Preparing direct and indirect math, language, science, and music
Indirect preparation for children aged 2 years in SENSORIAL AREA
- Apparatus are arranged from left to right
- The work starts from left to right
- Three Periods Lesson
- Touch Boards
- The Sound Box
- Geometric Cabinets
Broadly speaking Sensorial Area is divided into:
- Visual (Size and Dimensions)
- Visual (Color and Form)
- Tactile (Tactile)
- Auditory (Hearing)
- Olfactory (sense of smell)
- Gustatory (Taste)
Examples of montessori sensorial area can be seen here.
No comments:
Post a Comment